SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA ABSENSI PADA BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN TATA USAHA DEPARTEMEN HUKUM DAN HAM JAWA BARAT

Suryaningsih and Apriani, Ani and C H, Restu (2007) SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA ABSENSI PADA BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN TATA USAHA DEPARTEMEN HUKUM DAN HAM JAWA BARAT.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Teknologi yang semakin berkembang pesat saat ini telah banyak memberikan manfaat dan kemudahan sehingga banyak digunakan di berbagai bidang seiring dengan perkembangan teknologi ini, makin banyak bidang yang mulai beralih kesistem komputer terutama untuk persoalan pengolahan penyimpanan data serta pengaturan sistem yang biasanya dilakukan secara manual yang membutuhkan tenaga dan pikiran yang besar. Oleh karena itu diperlukan suatu teknologi yang dapat memberikan jalan keluar terhadap permasalahan yang dihadapi. Dengan adanya komputer ini pegawai akan dapat mudah dan cepat dalam mengakses data absensi pegawai dibandingkan dengan menggunakan cara manual yang lambat Departeman Hukum Dan HAM wilayah Jawa Barat adalah salah satu instansi pemerintah yang cara pengolahan datanya masih banyak dilakukan secara manual sehingga proses penanganan data tersebut menjadi lambat dan tidak efisien dibandingkan dengan menggunakan teknologi komputerisasi yang pada masa sekarang ini makin berkembang dan prosesnya lebih cepat dan efektif Di Departemen Hukum dan HAM ada salah satu subbagian Kepegawaian dan Tata Usaha dimana salah satu kegiatan kerjanya adalah mengolah data Absensi Kepegawaian dalam penanganan proses pengolahan data Absensi Kepegawaian ini Subkepegawaian masih melakukan dengan cara manual.

Item Type: Article
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2007
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:46
Last Modified: 16 Nov 2016 07:46
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/10062

Actions (login required)

View Item View Item