Tresa and Upit and Lina (2007) PROSEDUR PEMBUATAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR DI PROYEK BISNIS REGIONAL IT CENTRE OF EXCELLENCE (RICE) PT. INTI (PERSERO).
Full text not available from this repository.Abstract
Saat ini arsip sebuah kegiatan sangat diperlukan, sebagai bahan intropeksi dan pembanding dari kegiatan yang telah dilaksanakan maupun kegiatan yang direncanakan. Sebagaimana kita ketahui bahwa setiap organisasi atau perusahaan perlu mempunyai tujuan, untuk mencapai tujuan tersebut organisasi perusahaan harus mengadakan kerjasama, baik antara sesama mereka dalam organisasi maupun dengan pihak luar. Sedangkan untuk melaksanakan kerjasama harus ada komunikasi. Komunikasi ini dapat dilakukan dengan lisan maupun tulisan, yang dipancarkan pesawat televisi, radio, telegraf dan sebagainya. Dalam sebuah organisasi atau perusahaan yang maju, berarti makin banyak informasi yang dikumpulkan, diolah, diarsipkan dan dikirimkan kepada pihak luar. Informasi yang diarsipkan makin banyak, sebagai bahan pengingat bila diperlukan dan untuk kepentingan masa yang akan datang. Dengan demikian organisasi atau perusahaan makin modern, makin mencari sistem arsip yang praktis dan efektif.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2007 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:46 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:46 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/10114 |
Actions (login required)
View Item |