Abadi, Wahyu (2016) Sistem Pengawasan Dan Pengendalian Bahan Baku Menggunakan Metode Just In Time (JIT) Di CV. One Team. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Proses pengadaan bahan baku di CV. ONE TEAM memang dilakukan untuk memenuhi proses produksi agar tidak terhambat. Penumpukan stok bahan baku di gudang membuat pengelola harus mengawasi pemeliharaan persediaan bahan baku yang membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Kendala lain yang terjadi yaitu dapat membuat bahan baku mudah usang, sehingga menghambat proses produksi. Penelitian ini mengangkat suatu kasus yaitu melakukan pengawasan dan pengendalian bahan baku. metode yang digunakan yaitu Just In Time (JIT). Adapun penggunaan pendekatan analisis perangkat lunak pada penelitian ini menggunakan pendekatan analisis terstruktur. Berdasarkan hasil pengujian, maka dapat diperoleh kesimpulan sistem yang dibangun dapat memberikan kemudahan kepada pihak perusahaan dalam mengawasi persediaan bahan baku, membantu dalam menentukan pemesanan bahan baku dan dapat menentukan jadwal produksi sebagai bentuk pengawasan bahan baku yang akan digunakan dalam proses produksi agar dilakukan secara efektif.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem, Pengawasan, Pengendalian, Just In Time |
Subjects: | S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2015 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:36 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:36 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/1338 |
Actions (login required)
View Item |