PERANCANGAN KEMBALI DESAINER COVER MAJALAH CUPUMANIK EDISI 51/TAUN V NO. 3/OKTOBER 2007/ISSN 1858-3822

Perwitasari (2009) PERANCANGAN KEMBALI DESAINER COVER MAJALAH CUPUMANIK EDISI 51/TAUN V NO. 3/OKTOBER 2007/ISSN 1858-3822.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Pada era globalisasi sekarang ini, peran media sangat penting untuk menyampaikan informasi. Media yang digunakan juga harus tepat. Informasi yang disampaikan harus diterima dengan baik oleh target penerima informasi. Hal itu tergantung dari media yang digunakan. Banyak ragam media yang dapat digunakan sebagai media penyampai informasi, salah satunya adalah media cetak. Media cetak yang dibahas kali ini adalah majalah. Majalah didefinisikan sebagai kumpulan berita, artikel, cerita, iklan, yang dicetak dalam lembaran kertas ukuran kuarto atau folio dan dijilid dalam bentuk buku, serta diterbitkan secara berkala, seminggu sekali, dua minggu sekali atau sebulan sekali. Media cetak haruslah bersampul, dan dirancang secara khusus. Selain itu, media cetak itu dijilid atau memiliki sejumlah halaman tertentu. Bentuknya harus berformat tabloid, atau saku, atau format konvensional sebagaimana format majalah yang kita kenal selama ini.

Item Type: Article
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual > 2008
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:50
Last Modified: 16 Nov 2016 07:50
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/13663

Actions (login required)

View Item View Item