Swasman Suhendar, Septrysna (2009) PROSEDUR PEMASANGAN IKLAN TUNAI DI PT. HARIAN UMUM PIKIRAN RAKYAT BANDUNG.
Full text not available from this repository.Abstract
Sistem informasi merupakan suatu sistem dalam suatu organisasi yang merupakan kombinasi dari orang-orang, fasilitas, tenologi, media, prosedurprosedur dan pengendalian yang ditujukan untuk mendapatkan jalur komunikasi penting, memproses tipe transaksi rutin tertentu, memberi sinyal kepada manajemen dan yang lainnya terhadap kejadian-kejadian internal dan eksternal yang penting serta menyediakan suatu dasar informasi untuk pengambilan keputusan yang tepat. PT Harian Umum Pikiran Rakyat sebagai perusahaan yang bergerak di bidang penerbitan dan percetakan surat kabar dalam pelaksanaan perusahaannya mendapatkan suatu masalah dimana terjadinya keterlambatan dalam penerimaan informasi materi iklan dan terjadinya kesalahan penulisan dalam penerimaan materi iklan, dan juga lambatnya proses negosiasi discount yang memerlukan waktu yang cukup lama dalam hal tawar menawar.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Teknik Informatika > 2008 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:51 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:51 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/13844 |
Actions (login required)
View Item |