Membangun Game Puzzle Senaya Untuk Pembelajaran Seni Dan Budaya Di Sekolah Dasar

Pakiding, Elna (2016) Membangun Game Puzzle Senaya Untuk Pembelajaran Seni Dan Budaya Di Sekolah Dasar. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Kesukaan siswa SD Negeri Sukasenang untuk bermain lebih dominan dibandingkan belajar, sehingga fokus belajar siswa lebih terarah pada sebuah permainan.Untuk itu perlu inovasi media pembelajaran yang dapat memberikan stimulan kepada siswa belajar tentang seni dan budaya. Media pembelajaran ini diaplikasikan dalam bentuk game flash yang berdasar pada standar kompetensi dasar (KTSP 2006). Aplikasi game puzzle SenAya (��Seni dan Budaya��) didesain secara sederhana dan menarik agar pada saat user memainkan game ini dapat memberikan manfaat secara tidak langsung yaitu belajar mengenal seni dan budaya Indonesia. Metode pendekatan yang digunakan oleh penulis untuk membangun game pembelajaran ini adalah metode pendekatan berorientasi objek. Sedangkan metode pengembangan yang digunakan adalah metode pengembangan prototype. Hasil penelitian yang diperoleh adalah dengan adanya game puzzle senaya ini dapat digunakan sebagai alat bantu guru dalam penyampaian materi dikelas dan dapat membantu siswa untuk belajar dirumah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: game flash, game puzzle senaya, seni dan budaya Indonesia
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2015
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:54
Last Modified: 16 Nov 2016 07:54
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/16595

Actions (login required)

View Item View Item