Pembangunan Aplikasi Penjualan Tiket Travel Berbasis Web Pada Priangan Inter City

Fathoni Susantho, Fany (2011) Pembangunan Aplikasi Penjualan Tiket Travel Berbasis Web Pada Priangan Inter City. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Perkembangan teknologi yang semakin maju dalam bidang komputer menjadikan sistem informasi memiliki peranan penting dalam semua sektor manajemen, termasuk di dalamnya mengenai proses pengolahan data. Apalagi dengan perkembangan dunia internet yang begitu pesat dewasa ini sehingga menuntut setiap orang untuk memperoleh informasi secara cepat, tepat dan akurat. Priangan Inter City perusahaan yang bergerak di jasa transportasi Shuttle Service yang berdiri sejak bulan Desember 2008. Priangan Inter City dituntut untuk selalu standby dalam memenuhi animo masyarakat khususnya dibidang transportasi baik itu mengenai informasi jadwal keberangkatan, pemesanan tiket, maupun pembelian tiket. Metode Pengembangan sistem yang digunakan oleh penulis adalah waterfall. Untuk perancangan proses digunakan Flowmap, Diagram Kontek, Data Flow Diagram dan Kamus Data. Pada perancangan basis data, diawali dengan Normalisasi, Entity Relational Diagram dan Tabel Relasi. Sementara untuk perancangan program penulis menggunakan bahasa PHP dan MySQL. Perancangan sistem ini diharapkan bisa mengatasi permasalahan yang ada sehingga dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang berkepentingan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi, Aplikasi penjualan tiket, Waterfall
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2011
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:56
Last Modified: 16 Nov 2016 07:56
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/18369

Actions (login required)

View Item View Item