Eliya Laelasari, Estiqomah (2011) Tinjauan Prosedur Laporan Penerimaan Pajak Pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Kota Sukabumi.
Full text not available from this repository.Abstract
Era reformasi telah memberikan warna baru dalam proses pemerintah negara dengan dikeluarkannya peraturan baru tentang otonomi daerah sesuai dengan undang-undang nomor 22 tahun 1999 tentang pemerintah daerah. Paradigma baru dari sentralisasi ke desentralisasi tentunya membutuhkan upaya dari pemerintah untuk menegakkan kemandirian di dalam melaksanakan pembangunan. Pemerintah daerah harus berjalan sesuai dengan tujuannya yaitu melaksanakan pembangunan yang serasi serta menjamin perkembangan pembangunan daerah, mengingat tidak semua pembiayaan pembangunan dapat diberikan kepada daerah-daerah, maka daerah tersebut dituntut untuk menggali sumber keuangan sendiri berdasarkan perundang-undangan yang berlaku. Sumber pendapatan daerah merupakan sumber keuangan yang meliputi pajak daerah, retribusi daerah, hasil perusahaan daerah, dan sumber pendapatan lainnya.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penerimaan Pajak, Pelayanan Perbendaharaan |
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Ekonomi > Akuntansi > 2010 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:57 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:57 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/19513 |
Actions (login required)
View Item |