Prosedur Pengurusan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) Bagi Wajib Pajak Orang Pribadi Dan Badan Di KPP Pratama Majalaya

Perdana Barori, Andika (2011) Prosedur Pengurusan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) Bagi Wajib Pajak Orang Pribadi Dan Badan Di KPP Pratama Majalaya.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Untuk memperlancar pembangunan nasional diperlukan beberapa faktor pendukung yaitu stabilitas yang baik dan terjamin. Selain itu ada faktor yang lebih penting, yaitu dana yang harus cukup dan memadai. Dana tersebut diproleh dari dana dalam dan luar negeri. Pada dasarnya dana yang diterima dari luar negeri hanya sebagai pelengkap atau cadangan, bilamana dana yang didapat dari dalam negeri tidak mencukupi untuk pembangunan. Tapi pada kenyataannya dana dari dalam negeri sangat tidak mencukupi. Salah satu sumber dana dalam negeri yang paling tinggi adalah hasil dari pemungutan pajak. Sudah lazim di setiap negara-negara, pajak adalah pendapatan terbesar yang dapat diterima oleh suatu negara atas penerimaan dana dalam negeri.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Wajib Pajak (NPWP), Wajib Orang Pribadi
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Ekonomi > Manajemen > 2010
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:58
Last Modified: 16 Nov 2016 07:58
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/19724

Actions (login required)

View Item View Item