Perancangan Sistem Informasi Permohonan Penerbitan Surat Izin Mengemudi (SIM) Berbasis Web Pada Unit Pelayanan SIM Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Kota Besar Bandung

Adi Pratama, Ginanjar (2011) Perancangan Sistem Informasi Permohonan Penerbitan Surat Izin Mengemudi (SIM) Berbasis Web Pada Unit Pelayanan SIM Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Kota Besar Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Keseluruhan perusahaan termasuk instansi pemerintahan baik yangbr / berskala besar dan menengah, pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasibr / yang serba online menjadi sebuah hal wajib yang harus ada dan dipenuhi, karenabr / merupakan hal penting dalam penunjang kegiatan yang dilakukan. Dalam hal inibr / Satuan Lalu Lintas Polrestabes Bandung yang salah satu fungsinya ialahbr / melakukan penerbitan Surat Izin Mengemudi. Perancangan sistem informasi inibr / memiliki tujuan untuk aplikasi online yang dapat melayani permohonan SIM,br / mengurangi antrian yang panjang dan meminimumkan praktek percaloan. Sistembr / informasi ini juga memiliki kegunaan baik secara praktis maupun akademis, disisibr / praktis, sistem informasi ini dapat memberikan kontribusi positif bagi pelayananbr / SIM. Bagi sisi akademis penelitian ini memberikan sebuah nilai ilmu pengetahuanbr / baru yang dapat terus dikembangkan.br / Perancangan menggunakan metode Prototype karena komunikasi, danbr / kerjasama antara pengguna dan analis menjadi lebih baik. Alat yang digunakanbr / untuk menganalisis terdiri dari Flow Map, Kamus Data, ERD, DFD, Diagrambr / Konteks, Normalisasi dan Relasi Tabel, sedangkan bahasa pemograman yangbr / dipakai adalah HTML, Javascript dan PHP dengan menggunakan databasebr / MySQL.br / Sistem informasi berbasis web ini dibangun untuk memberikan kemudahanbr / kepada masyarakat dalam melakukan proses permohonan SIM karena sifatnyabr / yang dapat di akses kapan dan dimana saja selama tersedia jaringan internet,br / sistem ini juga dapat mengurangi antrian dan dapat mengurangi percaloan dalambr / proses permohonan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Surat Izin Mengemudi, Online
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2011
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:59
Last Modified: 16 Nov 2016 07:59
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/20258

Actions (login required)

View Item View Item