Suhirpan (2013) Sistem Informasi Akademik Pada SMK Muhammadiyah 2 Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
SMK Muhammadiyah 2 Bandung merupakan salah satu lembaga yang bergerak dalam bidang pendidikan. Sistem informasi akademik di SMK Muhammadiyah 2 Bandung masih manual dan belum terkomputerisasi, seperti belum adanya media penyimpanan data akademik dalam bentuk database. Dalam metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu dengan metode waterfall, dan metode pendekatan terstruktur dengan menggunakan alat bantu dalam teknik pengerjaan, seperti Flowmap, Diagram kontek, Data Flow Diagram (DFD). Serta perangkat lunak pendukung Visual Basic 6.0 dan Sql Server 2000. Dari hasil pengembangan sistem ini pengolahan data akademik bisa lebih cepat dan mengurangi kesalahan-kesalahan yang pernah terjadi sebelumnya dan dapat lebih cepat dalam pembuatan laporan akademik.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem, sistem informasi, akademik |
Subjects: | S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2012 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 08:02 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 08:02 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/22742 |
Actions (login required)
View Item |