Perancangan Sistem Informasi Penjurusan Siswa SMA Pasundan Rancaekek

Suryani, Wulan (2015) Perancangan Sistem Informasi Penjurusan Siswa SMA Pasundan Rancaekek. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Perancangan Sistem Informasi Penjurusan siswa di rancang untuk memudahkan siswa dan panitia penerimaan siswa baru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui minat siswa baru kelas X terhadap pilihan jurusan yang di inginkan, supaya hasil belajar yang dihasilkan nilainya benar-benar sesuai dengan kompetensi masing-masing siswa. Penelitian ini guna untuk memudahkan panitia penerimaan siswa baru dalam mendata akan masuk kelas apa siswa tersebut, selama ini penjurusan siswa masih diolah secara manual dalam bentuk hardcopy. Maka dari itu, diperlukan adanya sebuah sistem informasi untuk membantu menentukan di jurusan apa siswa tersebut terpilih.Metode Penelitian yang digunakan adalah Metode Pengumpulan Data dengan menggunakan Studi Kepustakaan dan Studi Lapangan. Metode Pengembangan Sistem yang digunakan adalah Metode Prototype, pengembangan sistem dengan model tersebut dilakukan secara bertahap dimana tiap tahap dilakukan setelah tahap sebelumnya selesai. Program aplikasi ini dibuat dengan menggunakan Aplikasi Dreamweaver, database MySQL.Dengan adanya sistem ini, maka akan mempermudah pihak Sekolah SMA Pasundan Rancaekek dalam hal mengolah data dalam penjurusan siswa sehingga data maupun informasi dapat disajikan dalam bentuk laporan dengan lebih cepat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Perancangan Sistem Informasi Penjurusan Siswa
Subjects: D3 Tugas Akhir > Manajemen Informatika > 2015
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:03
Last Modified: 16 Nov 2016 08:03
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/23662

Actions (login required)

View Item View Item