Perancangan robot oktapod dengan dua derajat kebebasan asimetri

Rizal Ahmad Padilah, Asrul (2013) Perancangan robot oktapod dengan dua derajat kebebasan asimetri. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Salah satu kelemahan robot dengan menggunakan roda sebagai alat gerak utamanya adalah ketika melakukan navigasi pada medan yang tidak rata dan tidak dapat diprediksi. Salah satu solusi untuk mengatasi kelemahan tersebut adalah dengan merancang sebuah sistem kendali gerak robot menggunakan kaki sebagai kendali gerak utama. Pada tahun 2012, telah dilakukan penelitian dalam merancang dan membangun sebuah robot oktapod (delapan kaki) sebagai kendali gerak utama robot dengan dua derajat kebebasan asimetri yang mampu berjalan lurus pada permukaan yang tidak rata dengan tetap mempertahankan keseimbangan serta kestabilan robot pada saat bernavigasi, selain itu robot berkaki ini memiliki dua derajat kebebasan, dimana robot memiliki dua arah pergerakan kaki yaitu bergerak vertikal dan horizontal berdasarkan sumbu x dan y. Untuk menguji kehandalan robot yang telah dibangun, maka robot diikutsertakan dalam pertandingan robot di ajang Robogames tahun 2012 dan tahun 2013 pada kategori Walker Challenge.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Gerak Asimetri, Robot Oktapod, Walker Challenge Robogames.
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Komputer > Sistem Komputer > 2013
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Komputer (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:05
Last Modified: 16 Nov 2016 08:05
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/25315

Actions (login required)

View Item View Item