Aplikasi pendeteksi mata mengantuk berbasis citra digital menggunakan metode haar classifier secara real rime

Kuswara, Randy (2013) Aplikasi pendeteksi mata mengantuk berbasis citra digital menggunakan metode haar classifier secara real rime. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Teknologi tepat guna banyak diciptakan untuk membantu pekerjaan manusia sehari-hari terutama masalah-masalah yang sulit dikerjakan. Salah satu masalah tersebut adalah kecelakaan lalu lintas yang disebabkan oleh mengantuk, salah satu indikasi dari mata mengantuk adalah mata tertutup. Oleh karena itu dibutuhkan suatu aplikasi simulator untuk mendeteksi mata mengantuk.Aplikasi simulator untuk mendeteksi kantuk mengunakan pengolahan citra yang menggunakan metode haar classifier secara real time berdasarkan mata dalam keadaan tertutup. haar classifier memiliki empat langkah dalam mendeteksi kantuk create samples, cropping, haar like features, casscade classifier, output xml, dan yang terakhir objek ditemukan.Hasil uji performansi dari aplikasi deteksi mata mengantuk menunjukkan bahwa aplikasi yang berbasis dektop ini dapat membantu dalam mendeteksi mata tertutup sebagai indikator dari mengantuk. Aplikasi pendeteksi mata tertutup sebagai ciri dari mengantuk secara real time dapat mendeteksi mata yang tertutup dengan pengujian performansi berupa lama kedipan mata dengan jarak wajah ke webcam 40cm dan lebih dari 400ms memiliki 100% terdeteksi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: mata mengantuk, real time, metode Haar Cascade Classifier
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2013
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:06
Last Modified: 16 Nov 2016 08:06
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/26037

Actions (login required)

View Item View Item