Sistem evaluasi kinerja pegawai di Dinas Pertanian dan Kehutanan Kabupaten Bogor

Rahmanda Ardianto, Dwi (2014) Sistem evaluasi kinerja pegawai di Dinas Pertanian dan Kehutanan Kabupaten Bogor. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Dinas Pertanian dan Kehutanan Kabupaten Bogor terletak di Jalan Bersih Kel. Tengah Kec Cibinong Kab Bogor. Sistem evaluasi kinerja selama ini berjalan cukup baik yaitu proses penilaian prestasi kerja dinilai oleh kepala seksi (kasie) dan proses penilaian absensi serta training dikelola oleh pengatur bagian Sub Bagian Umum dan Kepegawaian. Sistem evaluasi kinerja memiliki kendala, seperti kasie kesulitan memberikan nilai kepada pegawai karena jumlah pegawai yang banyak dan letak kantor kerja pegawai yang berbeda mengakibat sulit memantau kinerja pegawai untuk dinilai dan Sub Bagian Umum dan Kepegawain sulit mengelola dan memantau laporan prestasi kerja pegawai untuk pemberian rekomendasi dan reward.Berdasarkan permasalahan dibangunlah sebuah aplikasi sistem evaluasi kinerja pegawai untuk proses penilaian prestasi pegawai, penilaian absesnsi dan nilai training untuk memantau kinerja pegawai dan pemilihan rekomendasi pegawai yang berprestasi yang dibangun menggunakan bahasa pemograman PHP (Hypertext Preprocessor), metode analisis yang digunakan dalam pembangunan sistem ini berdasarkan analisis terstruktur, dimana pemodelan data menggunakan ERD (Entity Relationship Diagram) serta untuk menggambarkan pemodelan fungsionalnya mengunakan DFD (Data Flow Diagram). Berdasarkan hasil penelitian dan setelah dilakukannya pengujian alpha dan betha terhadap aplikasi sistem evaluasi kinerja di Dinas Pertanian dan Kehutanan Kabupaten Bogor, dapat disimpulkan bahwa aplikasi sistem evaluasi kinerja pegawai tersebut dapat membantu proses penilaian prestasi kerja antara Kasie sebagai penilai prestasi kerja dan pegawai sebgai yang dinilai, memudahkan Sub Bagian Umum dan Kepegawaian dalam mengelola laporan evaluasi kinerja pegawai dan pemilihan pegawai yang mendapatkan rekomendasi, dan memudahkan pegawai untuk informasi evaluasi kinerja pegawai.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: sistem, evaluasi kinerja, prestasi kerja, informasi
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2014
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:07
Last Modified: 16 Nov 2016 08:07
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/26754

Actions (login required)

View Item View Item