Sistem Informasi Perpustakaan Pada SMK Muhammadiyah 2 Bandung

Masjid, Abdillah (2016) Sistem Informasi Perpustakaan Pada SMK Muhammadiyah 2 Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Penerapan Teknologi Informasi saat ini telah menyebar hampir di semua bidang tidak terkecuali di perpustakaan. Pada perpustakaan SMK Muhammadiyah 2 Bandung, belum ada perangkat lunak yang khusus digunakan untuk mengelola data perpustakaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana prosedur peminjaman pengembalian, dan pengadaan buku di perpustakaan SMK Muhammadiyah 2 Bandung, membantu lembaga untuk meningkatkan efektifitas dalam melakukan pengolahan data peminjaman, pengembalian, pengadaan buku dengan memperkecil kemungkinan kesalahan yang terjadi, dan membuat aplikasi sistem informasi perpustakaan. Hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat dan dijadikan sebagai bahan pertimbangan dalam upaya perbaikan masalah yang terkait dengan Sistem Informasi Perpustakaan di SMK Muhammadiyah 2 Bandung. Pada sistem ini digunakan metodologi penelitian berupa metode deskriptif. Dalam penerapan tahapan pengembangan sistem, penulis menggunakan metode waterfall, alat yang digunakan untuk merancang sistem berupa Peta Alur Data, Diagram Konteks, Diagram Alir Data, Kamus Data, Normalisasi, Diagram Hubungan Entitas, Relasi Tabel, dan Struktur File. Teknik pengumpulan data dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan perangkat lunak penunjang menggunakan MySQL sebagai database dan mengguakan aplikasi netbeans dan i-report. Penelitian yang penulis lakukan menghasilkan suatu sistem informasi perpustakaan sehingga mengoptimalkan kinerja petugas perpustakaan dan meningkatkan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sistem informasi, perpustakaan, peminjaman, pengembalian, pengadaan
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2016
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:37
Last Modified: 16 Nov 2016 07:37
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/2707

Actions (login required)

View Item View Item