Sovia Nuriani, Ane (2015) Pengukuran tata kelola IT pada SMA Pasundan 2 Bandung menggunakan framwork COBIT 4.1 berdasarkan perspektif layanan akademik. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Sistem Inforamasi layanan akademik adalah sebuah sistem layanan yang dibuat oleh sebuah instansi atau sekolah yang fungsinya untuk menunjang kinerja atau proses belajar mengajar di SMA Pasundan 2 Bandung, sehingga sistem ini dapat mempermudah pengaksesan Inforamasi seputar dunia pendidikan dan proses belajar mengajar di SMA Pasundan 2 Bandung. Tujuan dilakukan penelitian ini Untuk mengetahui sistem informasi yang sedang berjalan pada SMA Pasundan 2 Bandung apakah sudah selaras dengan kemampuan user dalam pengguna sistem tersebut .Untuk mengetahui sejauh mana para user mengerti dan apa tanggapan mereka tentang sistem informasi atau TI yang telah berjalan di SMA Pasundan 2 Bandung apakah juga telah memenuhi kebutuhan mereka sebagai pengguna sistem tersebut.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengukuran Tata Kelola IT, SMA Pasundan 2 Bandung |
Subjects: | S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2015 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 08:09 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 08:09 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/28192 |
Actions (login required)
View Item |