Prosedur Pemberian Kredit Pada Koperasi Unit Desa Bina Mukti

Desnani, Isti (2014) Prosedur Pemberian Kredit Pada Koperasi Unit Desa Bina Mukti.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Prosedur pemberian kredit pada KUD Bina Mukti diawali dengan mengajukan permohonan pinjaman setelah itu pengisian formulir disertai jaminan diserahkan kepada bagian administrasi untuk diperiksa kelengkapan persyaratannya kemudian pihak koperasi melakukan survey terhadap pengajuan pinjaman, yang selanjutnya komite kredit yang memutuskan pencairan kredit tersebut.Kendala-kendala yang dihadapi dalam prosedur pemberian kredit di KUD Bina Mukti adalah calon peminjam masih memiliki cicilan pembayaran utang namun tetap diberikan kredit dan lamanya pencairan kredit dikarenakan terbatasnya dana kas yang dimiliki oleh Koperasi yang diakibatkan oleh kredit macet para anggota koperasi.Pemberian kredit terhadap anggota yang masih memiliki cicilan pembayaran pinjaman didasarkan terhadap urgensi penggunaan dana tersebut seperti biaya rumah sakit dan biaya pendidikan sedangkan waktu pencairan dana dalam jumlah yang besar, pihak koperasi melakukan pinjaman kepada bank maupun pihak lain agar proses pencairan kredit tidak lama.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Prosedur Pemberian Kredit
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Ekonomi > Akuntansi > 2014
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:11
Last Modified: 16 Nov 2016 08:11
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/30070

Actions (login required)

View Item View Item