An Analogy Behind Reported Speech Illustrated In D jalil Secret Love

Abdul Djalil Amrin, Andi (2014) An Analogy Behind Reported Speech Illustrated In D jalil Secret Love.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Pembelajaran mengenai Reported Speech melibatkan kalimat langsung dan tidak langsung, menggambarkan fenomena yang terjadi dalam sebuah dialog dan narasi dari novel Secret Love karangan D��jalil. Fenomena tersebut fokus pada analogi dibalik kalimat yang terlaporkan untuk membuat mood dan tone dari narasi, tidak lain untuk mencapai keterlibatan pembaca. Berpikir lebih jauh mengenai analogi tersebut, diidentifikasikan bahwa ada faktor-faktor yang mengawali penggunaan reported speech. Sehingga, pembelajaran ini bermaksud untuk menguji apa saja yang terlibat sejak itu diyakini bahwa reported speech mungkin berfungsi dapat memunculkan mood dan tone dalam dialog dan narasi. Metode yang digunakan adalah deskriptif analitik. Proses yang dilakukan dengan mencari tahu fakta-fakta dalam penggunaan Reported Speech, dengan cara menggambarkan dan menjelaskan, data yang telah dikumpulkan. Hasil dari pembelajaran ini menjelaskan bahwa adanya analogi dalam Reported Speech melalui bentuk dari kalimat langsung dan tidak langsung. Baik fungsi tersebut bertujuan untuk menghidupkan cerita, menggambarkan sudut pandang, dan menciptakan mood dan tone pada bagian teks tertentu. Melalui fungsi keduanya akan melibatkan pembaca dan mengetahui bagaimana cara karakter berfikir, merasakan, dan cara hidupnya. Dialog berfungsi melibatkan pembaca dalam menguji tindakannya saat menggambarkan ujaran lisan atau percakapan antara karakter. Selain hanya keterlibatannya, dialog juga menggambarkan logat atau gaya berbicara yang mengungkapkan luapan karakter atau emosinya. Dalam hal lain, seperti contohnya dialog, kemungkinan menyatakan latar belakang karakter. Demikian untuk fungsi dialog, narasi pun bertindak menunjukan peristiwa, yang terjadi pada tempat atau sesorang dalam cerita, sehingga itu mungkin mempengaruhi pembaca seolah-olah mereka tengah menyaksikan atau bahkan dilibatkan sewaktu membaca novel. Dengan demikan pembaca hendaknya bertindak sebagai pengobservasi sebuah novel.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Analogi, Dialog, Narasi, Kalimat langsung, Kalimat tidak langsung
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Sastra > Sastra Inggris > 2014
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Sastra
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Sastra > Sastra Inggris (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:11
Last Modified: 16 Nov 2016 08:11
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/30104

Actions (login required)

View Item View Item