Sofian Bahri, Raden and Maliki, Irfan (2013) PERBANDINGAN ALGORITMA TEMPLATE MATCHING DAN FEATURE EXTRACTION PADA OPTICAL CHARACTER RECOGNITION. KOMPUTA - Jurnal Komputer & Informatika, 1 (1).
UNSPECIFIED
komputa-1-1-perbandingan-algoritma-template-irfan-maliki-5.pdf Download (460kB) |
Abstract
Algoritma template matching merupakan metode yang sederhana dan banyak digunakan untuk mengenali pola. Kelemahan algoritma ini adalah terbatasnya model yang akan dijadikan template sebagai pembanding pada basis data seperti bentuk, ukuran, dan orientasi. Algoritma feature extraction menjawab masalah model template seperti bentuk, ukuran, dan orientasi yang ada pada algoritma template matching dengan cara memetakan ciri-ciri objek citra yang akan dikenali. Optical character recognition digunakan untuk menerjemahkan karakter pada citra digital menjadi format teks. Penerapannya yang sederhana membuat algoritma template matching banyak digunakan dalam OCR. Kedua algoritma diuji berdasarkan akurasi hasil pengenalan, waktu yang dibutuhkan, kompleksitas, pengembangan, dan proses yang dibutuhkan oleh masing-masing algoritma dalam OCR. Berdasarkan akurasi, pengembangan, dan waktu, algoritma feature extraction lebih unggul dibandingkan algoritma template matching pada OCR.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Jurnal Tercetak > KOMPUTA - Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 28 Nov 2016 07:52 |
Last Modified: | 28 Nov 2016 07:52 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/30240 |
Actions (login required)
View Item |