Perancangan Kampanye Sosial Program Keluarga Harapan Untuk Membangun Masyarakat Mandiri Di Kota Cimahi

Christiani, Richa (2016) Perancangan Kampanye Sosial Program Keluarga Harapan Untuk Membangun Masyarakat Mandiri Di Kota Cimahi. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Dalam penanggulangan masalah kemiskinan, pemerintah sudah berupaya melakukan beberapa program yang bertujuan untuk mengurangi angka kemiskinan. Salah satunya dalam keputusan Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat selaku ketua Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan, No: 31/KEP/MENKO/-KESRA/IX/2007 tentang "Tim Pengendali Program Keluarga Harapan" yang dimulai sejak tanggal 21 September 2007 yang masih berlangsung hingga sekarang. Namun PKH sendiri masih memiliki kendala dalam pelaksanaannya. Beberapa anggota PKH ada yang mengeluhkan jika pertama kali mereka mengikuti PKH, dana seringkali kurang diterima, PKH juga masih belum memiliki jadwal pemberian dana yang pasti hingga sekarang, sehingga informasi pengambilan dana seringkali tidak jelas. Oleh karenanya diharapkan kampanye tentang Program Keluarga Harapan (PKH) melalui media booklet ini mampu merubah pemikiran KSM tentang kemiskinan melalui PKH, dan KSM mau berusaha memperbaiki taraf hidup dengan menjadi masyarakat mandiri dan menghentikan kemiskinan untuk anak KSM.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kemiskinan, PKH, Mandiri, Kampanya, Komunikasi Visual, Booklet
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual > 2015
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:38
Last Modified: 16 Nov 2016 07:38
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/3917

Actions (login required)

View Item View Item