Makna Simbolik Dan Bentuk Estetik Pada Mihrab Dan Mimbar Masjid Kuno Di Jawa

Dini Prasasti, Cassandra (2017) Makna Simbolik Dan Bentuk Estetik Pada Mihrab Dan Mimbar Masjid Kuno Di Jawa. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Mihrab dam mimbar merupakan unsur penting yang ada pada suatu masjid. Mihrab adalah sebuah relung pada dinding masjid sedangkan mimbar adalah podium yang digunakan oleh khotib dalam menyampaikan khutbah. Baik mihrab dan mimbar, memiliki peran yang sama-sama penting. Mihrab dan mimbar pada masjid kuno yang ada di mancangegara dihias oleh ornamen, berbeda dengan Indonesia dimana hanya mimbar yang memiliki hiasan ornamen dan mihrab hampir sama sekali tidak ditemukan adanya ornamen pada masjid kuno. Berangkat dari hal inilah, peneliti memilih ��Makna Simbolik dan Bentuk Estetik Pada Beberapa Mihrab dan Mimbar Masjid Kuno Jawa��. Bahasan ini membicarakan mengenai mihrab dan mimbar yang ada di Jawa dengan tujuan untuk mengetahui ornamen dan makna yang terdapat di masjid kuno Jawa Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan teori estetik. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa hanya mihrab pada Masjid Agung Kasepuhan Cirebon yang memiliki ornamen-ornamen pada mihrab. Sedangkan pada mimbar masjid kuno di Indonesia bentuknya sama seperti yang ada masjid mancanegara dengan ukiran dan ornamen yang dipengaruhi unsur lokal.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: mihrab, mimbar, simbolik, estetik
Subjects: S2 Thesis > Magister Desain > 2016
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Date Deposited: 06 Jun 2017 02:58
Last Modified: 06 Jun 2017 02:58
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/51837

Actions (login required)

View Item View Item