Forecasting Kebutuhan Obat Menggunakan Pola Konsumsi, Pola Mordibitas Dan Winters Exponential, Smoothing Di RS Paru Dr. H.A Rotinsulu

Saepulloh, Irpan (2017) Forecasting Kebutuhan Obat Menggunakan Pola Konsumsi, Pola Mordibitas Dan Winters Exponential, Smoothing Di RS Paru Dr. H.A Rotinsulu. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Rumah Sakit Paru Dr.H.A Rotinsulu merupakan salah satu RS Vertikal di bawah Kementerian Kesehatan yang bergerak dalam bidang pelayanan kesehatan khusus paru. Perencanaan obat yang mendekati kebutuhan merupakan kunci keberhasilan layanan pasien di RS. Pola pengunaan obat yang fluktuatif dari waktu ke waktu membuat manajemen sulit dalam membuat perencanaan yang akurat. oleh karena itu diperlukan semacam pemodelan peramalan (forecasting) guna memprediksi kebutuhan obat di masa yang akan datang. Berbagai cara dalam membuat sebuah forecasting tersedia, kementerian kesehatan telah merilis petunjuk teknis forecasting menggunakan metode pola konsumsi dan mordibitas, kemudian ada pula metode Winter's Exponential Smoothing. Forecasting diharapkan menjadi solusi bagi RS Paru Dr.H.A Rotinsulu dalam membuat perencanaan kebutuhan obat yang mendekati kondisi riil dilapangan, sehingga tata kelola obat khsususnya dapat optimal serta kinerja pelayanan dan keuangan dapat meningkat pula. Peneliti akan mencoba mengamati dari ketiga metode tersebut, metode mana yang paling cocok untuk diterapkan disertai strategi-strategi khsusus guna menunjang tata kelola obat di RS Paru Dr.H.A Rotinsulu

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: forecasting, mordibitas, pola konsumsi, Winter's Exponential Smoothing
Subjects: ?? UNIK1473 ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Date Deposited: 10 Nov 2017 03:32
Last Modified: 10 Nov 2017 03:32
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/53323

Actions (login required)

View Item View Item