Perbandingan Metode Maximum Marginal Relevance Dan Algoritma Textrank Pada Pencarian Dokumen

Kamaludin, Jajang (2017) Perbandingan Metode Maximum Marginal Relevance Dan Algoritma Textrank Pada Pencarian Dokumen. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Pencarian dokumen merupakan cara efektif untuk mendapatkan informasi secara otomatis tanpa harus membaca keseluruhan dan memilih dokumen yang relevan. Banyak yang melakukan penelitian terhadap metode maximum marginal relevance dan algoritma textrank dan menghasilkan keakurasian yang tinggi . Untuk mengetahui algoritma yang lebih baik maka perlu dilakukan perbandingan. Perbandingan merupakan proses membandingkan kedua algoritma untuk mengetahui tingkat akurasi yang lebih baik dari metode maximum marginal relevance dan algoritma textrank. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan, didapatkan hasil perbandingan metode maximum marginal relevance dengan algoritma textrank melalui perbandingan akurasi, dan menyatakan bahwa kedua algoritma memiliki tingkat akurasi sebanyak 100%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa kedua algoritma memiliki tingkat akurasi yang tinggi dan sangat cocok untuk digunakan dalam pencarian dokumen berita.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pencarian Dokumen, Perbandingan Algoritma, MMR, Textrank, Akurasi
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2017
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Date Deposited: 10 Nov 2017 03:33
Last Modified: 10 Nov 2017 03:33
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/53543

Actions (login required)

View Item View Item