Pembangunan Aplikasi kriptografi Untuk Keamanan Data Dengan Menggunakan Metode Pertukaran Kunci Diffie -Hellman Dan Algoritma Rinjdael (Studi Kasus Di Badan Kepegawaian Negara Regional III)

Ridwan (2017) Pembangunan Aplikasi kriptografi Untuk Keamanan Data Dengan Menggunakan Metode Pertukaran Kunci Diffie -Hellman Dan Algoritma Rinjdael (Studi Kasus Di Badan Kepegawaian Negara Regional III). Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Kriptografi adalah ilmu yang berhubungan dengan transformasi data agar data tersebut menjadi sulit untuk di pahami dengan cara mengenkripsi, agar mencegahnya dari perubahan tanpa izin, atau mencegahnya dari penggunaan yang tidak dinginkan. kriptografi juga dapat diartikan sebagai proses mengubah kembali data yang terenkripsi menjadi bentuk yang mudah dipahami. Sehingga kriptografi juga dapat diartikan sebagai proses untuk melindungi data. pengirim sama penerima melakukan pertukaran kunci atau generate kunci untuk file yang akan di enkripsi yaitu dengan menggunakan algoritma pertukaran kunci Diffie -Hellman, setelah mendapatkan kunci file akan di enkripsi dengan menggunakan algoritma rinjndael untuk enkripsi dan dekripsi file, pengirim akan melakukan pengiriman file ke pihak penerima melalui server terlebih dahulu untuk menympan data, kemudian penerima melakukan dekripsi file untuk membaca file tersebut supaya dapat dibaca kembali oleh si penerima.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kriptografi, Diffie -Hellman, Algoritma Rijndael, Client Server
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2017
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Date Deposited: 10 Nov 2017 03:33
Last Modified: 10 Nov 2017 03:33
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/53559

Actions (login required)

View Item View Item