Nusa Pribadi, Rendi (2017) Analisis Recommender System Berbasis Local Bussiness Dengan Metode Hybrid Studi Kasus: Yelp Dataset Bussiness Review. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Sistem rekomendasi merupakan bentuk lain dari pengolahan data yang bertujuan untuk membantu individu atau kelompok dalam menemukan sesuatu yang dibutuhkan, dengan sistem rekomendasi penyedia barang / jasa dan konsumen dapat saling diuntungkan. Konsumen mendapat rekomendasi dari sistem tersebut, terkait barang / jasa apa saja yang diprediksi dibutuhkan oleh konsumen tersebut. Sedangkan untuk penyedia jasa sistem rekomendasi ini dapat berperan sebagai salesman yang memberikan penawaran ke konsumen yang melihatnya. Pendekatan hybrid merupakan proses penggabungan dua metode atau lebih yang digunakan untuk pembuatan sistem rekomendasi, pendekatan ini dapat menghilangkan kelemahan individu metode pembangung sistem rekomendasi.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Bussiness, Hybrid |
Subjects: | S2 Thesis > Magister Sistem Informasi > 2016 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM |
Date Deposited: | 10 Nov 2017 03:33 |
Last Modified: | 10 Nov 2017 03:33 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/53974 |
Actions (login required)
View Item |