Aliyudin Arsyad, Rusdan (2017) Pembangunan Aplikasi Android Sebagai Alat Bantu Staf Sales Canvasser Di CV Family Dalam pemasaran Kartu Kuota. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
CV. Family��S atau yang dikenal dengan Counter Family��Smerupakan Counter yang menyediakan kartu kuota, vocer dan kartu perdana serta perlengkapan Handphone atau accesories terlengkap dengan harga terjangkau. Counter ini Merupakan salah satu kebutuhan bagi siapa saja yang memiliki handphone agar memperlancar komunikasi serta pencarian informasi-informasi yang diperoleh melewati baik kartu kuota maupun kartu perdana. Diterapkannya Global Positioning System (GPS) padaapliaksi mobile Family Sales Application (FSA) adalah untuk memberikan informasi pada sales dalam menentukan rute yang paling dekat dari posisi sales berada. Didasari haltersebut maka dilakukan penelitian untuk mengimplementasikan Global Positioning System pada sistem operasi Android untuk aplikasi mobile Family Sales Application (FSA). Pada penelitian ini aplikasi akan dibuat menggunakan bahasa Java danmenggunakan Android Studio. Pemodelan sistem menggunakan pemodelan berorientasi objek dengan UML (Unified Modeling Language). Hasil implementasi, pengujian alpha dan beta pada penelitian inimenunjukanbahwa Global Positioning System (GPS) dapat membantu sales dalam mendapatkan informasi mengenai informasi rute counter yang paling dekat , serta informasi counter yang akan dikunjungi oleh sales, serta bisa melakukan checkin pada saat sales sudah mengunjungi pada counter-counter yang telah ditentukan oleh pihak Family��S.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Application Tools sales staff, Global Positioning System, Pencarian Rute Terdekat |
Subjects: | S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2017 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1) |
Date Deposited: | 10 Nov 2017 03:34 |
Last Modified: | 10 Nov 2017 03:34 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/54390 |
Actions (login required)
View Item |