Analisis Penjadwalan Round Robin untuk Manajemen Proses dalam Single Processor

Andayuni, Novalianty (2004) Analisis Penjadwalan Round Robin untuk Manajemen Proses dalam Single Processor. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Paper ini membicarakan tentang penjadwalan proses untuk manajemen proses yang mengelola proses-proses yang datang. Penjadwalan proses ini akan menentukan proses mana dulu dan berapa lama proses tersebut akan mendapatkan pelayanan dari CPU. Penjadwalan proses dapat dilakukan dengan beberapa algoritma penjadwalan, dan setiap algoritma memiliki kaunggulannya masing-masing. Algoritma yang dibahas dalam paper ini adalah algoritma penjadwalan Round Robin yang menerapkan strategi Preemptive berdasarkan kwanta. Selain itu akan dibahas juga algortima penjadwalan FCFS/FIFO sebagai pembanding dengan algoritma penjadwalan Round Robin. Algoritma penjadwalan Round Robin ini cocok untuk sistem time sharing dan memenuhi sasaran kinerja yang diharapkan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2004
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:40
Last Modified: 16 Nov 2016 07:40
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/5450

Actions (login required)

View Item View Item