Rafika Amalia Dina, Siti (2017) Sistem Informasi Pendaftaran Akta Kelahiran Online Di Dinas kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kabupaten Purwakarta. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Pembuatan akta kelahiran secara online saat ini sangat dibutuhkan bagi masyarakat, khususnya di Kabupaten Purwakarta. Namun masih banyak permasalahan yang terjadi dalam pembuatan akta kelahiran yang disebabkan oleh prosedur pembuatan akta kelahiran kurang efektif yang saat ini sedang berjalan di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Purwakarta. Tujuan dari penelitian ini yaitu merancang sistem informasi pendaftaran akta kelahiran online di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Purwakarta. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi dan wawancara langsung. Metode pendekatan yang digunakan adalah metode pendekatan terstruktur. Dengan dibangunnya sistem pendaftaran kelahiran secara online ini diharapkan dapat menyelesaikan permasalahan yang ada. agar mempermudah proses pendaftaran, pengolahan data, pembuatan laporan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem Informasi pendaftaran kelahiran online, Metode pengembangan Prototype, Pendekatan terstruktur, website, database MySql. |
Subjects: | S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2017 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1) |
Date Deposited: | 31 Jan 2019 10:22 |
Last Modified: | 31 Jan 2019 10:22 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/57618 |
Actions (login required)
View Item |