Perancangan Media Informasi Water Birth Melalui Media Booklet

Azhari Ramadhan S, Muh (2017) Perancangan Media Informasi Water Birth Melalui Media Booklet. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Water birth adalah sebuah proses persalinan yang dilakukan dengan cara persalinan menggunakan sebuah kolam berukuran sedang yang sering digunakan untuk mengurangi rasa nyeri pada persalinan. Persalinan Water birth ini sudah dikenal sejak satu dekade terahkir dibeberapa negara benua eropa, sedangkan di Indonesia sendiri water birth telah ada sejak tahun 2006 tepatnya dibulan oktober. Akan tetapi sebagian besar masyarakat masih kurang mengetahui informasi mengenai keuntungan dan resiko dari metode persalinan water birth dan juga proses dari metode ini,selain itu masyarakat juga cenderung enggan melakukan suatu hal baru karena kebudayaan melahirkan secara normal yang sangat kental dikalangan masyarakat Indonesia. Dengan demikian dibutuhkan sebuah media informasi berupa booklet yang dibagikan dalam sebuah acara seminar water birth untuk menginformasikan keuntungan serta keunggulan dari water birth menggunakan gaya bahasa yang naratif, dan juga gaya visual menggunakan elemen �� elemen vektor unik sehingga masyarakat tidak akan khawatir mengenai metode persalinan ini dan merubah pandangan masyarakat mengenai persalinan water birth.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Persalinan, Persalinan diDalam Air, Water Birth, Indonesia, Booklet
Subjects: ?? UNIK1487 ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Date Deposited: 31 Jan 2019 10:22
Last Modified: 31 Jan 2019 10:22
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/57755

Actions (login required)

View Item View Item