Sistem Informasi Penyewaan Bus Pariwisata Berbasis Web Di DMH Trans

Rachman, Kholili (2018) Sistem Informasi Penyewaan Bus Pariwisata Berbasis Web Di DMH Trans. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Kebutuhan akan transportasi masyarakat terutama di Bandung yang digunakan untuk berlibur, studi banding ataupun aktivitas kerja, yang dilakukan di luar daerah merupakan suatu kesempatan bagi perusahaan DMH Trans yang bergerak dalam bidang jasa penyewaan bus pariwisata. Dimana dalam kesempatan ini pihak perusahaan harus meningkatkan kinerja khususnya pelayanan terhadap orang yang akan menyewa bus. Adapaun pencatatan para penyewa yang masih dicatat di whiteboard dan transaksi yang dilakukan secara manual serta pembuatan laporan yang dibuat memakan waktu yang sangat lama dikarenakan harus mengumpulkan data yang dibuat untuk laporan serta adanya pengecekan berkalikali. Penggunaan metode penelitian adalah metode deskriptif dengan melakukan pengumpulan data, metode pengembangan sistem menggunakan prototype, Dalam pembuatan websitenya menggunakan bahasa pemrograman php. Tahapan akhir dari penelitian adalah testing terhadap aplikasi berbasis web yang telah dibuat dengan metode pengujian Black Box. Dengan adanya kekurangan tersebut, sehingga dibangunlah suatu sistem yang masih merujuk kepada prosedur yang telah ada pada perusahaan, dimana sistem tersebut berjalan secara otomatis, dengan dibangunnya suatu sistem informasi penyewaan bus yang berbasis web, maka akan mempermudah orang menyewa bus secara online dengan mengakses aplikasi berbasis web.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Terstruktur, penyewaan bus
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2017
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Date Deposited: 31 Jan 2019 10:22
Last Modified: 31 Jan 2019 10:22
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/57815

Actions (login required)

View Item View Item