Penentuan Prioritas Keluhan Dengan Pendekatan Customer Relationship Management (CRM) Di CV. Megah Agung Persada

Rajana, Aprial (2018) Penentuan Prioritas Keluhan Dengan Pendekatan Customer Relationship Management (CRM) Di CV. Megah Agung Persada. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

CV. Megah Agung Persada adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang distributor alat bangunan. Perusahaan adalah anak cabang dari Setia Group, CV. Megah Agung Persada sendiri sudah berdiri sejak tahun 2013 secara resmi menjadi perusahaan distributor bahan bangunan. Perusahaan memiliki banyak pelanggan yang melakukan transaksi setiap hari dan pelanggan melakukan keluhan setiap harinya dengan begitu peruahaan mengalami kesulitan dalam malakukan penanganan keluhan jika terdapat keluhan pelanggan dengan kategori penting kerap kali lambat dalam penanganannya sehingga pelanggan memiliki peluang tidak melakukan transaksi kembali ke perusahaan. Berdasarkan permasalahan yang ada saat ini, maka dibutuhkn suatu pembangunan sistem informasi penentuan prioritas keluhan dengan pendekatan Customer Relationship Managemet. Tujuan pembangunan sistem informsi penentuan prioritas keluhan untuk memudahkan dalam menentkan prioritas penanganan keluhan pelanggan. Metode yang digunakan untuk penentuan prioritas keluhan adalah Sequential Elimination by Lexicography dimana akan dilakukan eliminasi dan prioritas keluhan untuk pelanggan. Sehingga hubungan antara pelanggan dan perusahaan akan terjalin dengan baik sehingga akan menciptakan pelanggan yang loyal terhadap pelanggan. Berdasarkan hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa sistem yang dibangun ini dapat membantu manajer penjualan CV. Megah Agung Persada dalam melakukan penanganan keluhan pelanggan. Sehingga pelanggan dengan keluhan kategori penting dapat terselesaikan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: CRM, framework dynamic CRM, Sequential Elimination by Lexicography
Subjects: ?? UNIK1502 ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Date Deposited: 31 Jan 2019 10:24
Last Modified: 31 Jan 2019 10:24
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/58766

Actions (login required)

View Item View Item