Perancangan Informasi Ikan di Laut Dalam Melalui Media Boardgame

Yuniaziza, Zarica (2018) Perancangan Informasi Ikan di Laut Dalam Melalui Media Boardgame. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Laut Dalam merupakan wilayah lautan yang paling jarang diungkapkan atau diketahui sebagian besar masyarakat. Keadaan dan ikan-ikan di Laut Dalam jauh berbeda dengan di perairan laut dangkal. Ikan-ikan di Laut Dalam memiliki bentuk yang berbeda dengan ikan-ikan laut lainnya karena ikan di Laut Dalam harus beradaptasi dengan keadaan di Laut Dalam. Pengetahuan mengenai Laut Dalam sudah sepantasnya menjadi perhatian masyarakat Indonesia terutama para pelajar yang dapat mengembangkan pengetahuan dan ketertarikannya di jenjang yang lebih tinggi. Sayangnya, media informasi terkait Laut Dalam masih sulit untuk ditemukan. Diantara media-media informasi tersebut pun masih sulit menemukan informasi yang mendetail mengenai ikan-ikan di Laut Dalam, umumnya media informasi tersebut hanya menampilkan gambar ikan Laut Dalam saja, tanpa disertai informasi yang mendalam mengenai ikan tersebut. Beberapa media bahkan masih bersifat sangat tekstual sehingga membosankan. Dampaknya, para pelajar kurang memiliki ketertarikan untuk mempelajari Laut Dalam. Oleh karenanya, dirancang sebuah media yang berupa boardgame sehingga dapat menginformasikan Laut Dalam untuk para pelajar dengan cara yang menarik tanpa membuat pelajar merasa bosan dan digurui, dimana hal tersebut sekaligus menjadi solusi dari permasalahan ini.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Boardgame, Ikan, Informasi, Laut Dalam.
Subjects: ?? UNIK1503 ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Date Deposited: 31 Jan 2019 10:24
Last Modified: 31 Jan 2019 10:24
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/59283

Actions (login required)

View Item View Item