Penerapan Enkripsi Rabbit Stream Cipher Algorithm Untuk Mengamankan File Bersifat Rahasia Di Polsek Mangkubumi Tasikmalaya

Septian, Muhamad (2018) Penerapan Enkripsi Rabbit Stream Cipher Algorithm Untuk Mengamankan File Bersifat Rahasia Di Polsek Mangkubumi Tasikmalaya. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan algortima Rabbit Stream Cipher Algorithm untuk mengamankan File Bersifat Rahasia di Polsek Mangkubumi Tasikmalaya. Algortima Rabbit Stream Cipher Algorithm tersebut digunakan untuk membantu mengenkripsi File agar tidak bias terbaca oleh orang lain. Penelitian ini termasuk penelitian pengimplentasian sebuah algoritma yang sudah di kembangkan sebelumnya untuk keperluan pengamanan File kepolisian. Berawal dari sebuah masalah seringnya terjadi kebocoran data kepolisian kepada masyarakat menjadikan dasar awal dilakukannya penelitian skripsi ini. Dengan batasan File seperti File surat tugas, surat laporan kehilangan, surat perintah dan tidak termasuk File dari Operasi Sistem yang digunakan. Dengan mengamankan File seperti surat tugas, surat laporan kehilangan, diharapkan meminimalisir kebocoran data kepolisian kepada masyarakat. Dengan menggunakan Bahasa Pemograman Java bisa menjadikan program multi platform agar memudakan anggota kepolisian menggunakan software enkripsi dekripsi File kepolisian.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Rabbit Stream Cipher Algorithm, Enkripsi, Dekrikpsi, File, Kepolisian, File Rahasia.
Subjects: ?? UNIK1502 ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Date Deposited: 31 Jan 2019 10:24
Last Modified: 31 Jan 2019 10:24
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/59312

Actions (login required)

View Item View Item