Maulana Damara, Rizky (2018) Perancangan Informasi Buta Prepat Melalui Multimedia Interaktif. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Buta Prepat merupakan tokoh antagonis yang terdapat dalam wayang di Indonesia. Banyak yang tidak mengetahui tokoh-tokoh dalam Buta Prepat maupun namanya, wujudnya, begitupun dengan cerita yang mengangkat tokoh dalam Buta Prepat. Mengacu pada permasalahan ini sebuah penelitian dilakukan untuk mengetahui bagaimana cara mengembangkan cerita dari tokoh Buta Prepat agar dapat membuatnya lebih terkenal. Wawancara dilakukan kepada ahli dan pengamat budaya untuk mengetahui lebih dalam tentang tokoh Buta Prepat. Tokoh dalam Buta Prepat memiliki nilai kehidupan yang dapat diaplikasikan dalam kehidupan, masing-masing keempat tokoh dalam Buta Prepat memiliki nafsu buruk yang juga dimiliki oleh setiap manusia dan hendaknya untuk dihindari dalam kehidupan. Maka diperlukan suatu media yang dapat menceritakan tokoh Buta Prepat secara keseluruhan dan mengandung nilai kehidupan dengan memunculkan sifat atau nafsu buruk dalam Buta Prepat.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | antagonis, Buta Prepat, nafsu, wayang. |
Subjects: | ?? UNIK1503 ?? |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1) |
Date Deposited: | 31 Jan 2019 10:25 |
Last Modified: | 31 Jan 2019 10:25 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/59442 |
Actions (login required)
View Item |