Perancangan Informasi Kapal Pinisi Melalui Video Motion Graphic

Talani, Zainuddin (2018) Perancangan Informasi Kapal Pinisi Melalui Video Motion Graphic. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Indonesia dikenal sebagai negara maritim yang mempunyai kekayaan laut yang melimpah dan sejarah yang Panjang didalamnya. Hal tersebut dapat dilihat dari beberapa bukti sejarah dan warisan budaya yang berkaitan dengan bidang maritim. Salah satu warisan budayanya adalah kapal Pinisi, yaitu kapal tradisional Indonesia yang berasal dari suku Bugis - Makasar. Kapal Pinisi telah digunakan suku Bugis - Makasar dalam menjelajahi dunia sejak abad ke �� 14. Namun, eksistensi kapal tradisional ini sudah semakin menurun. Jarang terlihatnya kapal tradisional ini di berbagai pelabuhan dan kurangnya informasi terhadap warisan budaya ini, menjadikan kapal Pinisi masih kurang dikenal di masyarakat. Maka dari itu, perlu adanya media informasi yang dapat mengenalkan dan mengingatkan kembali mengenai kapal tradisional ini. Media informasi yang dipilih dalam perancangan tugas akhir ini adalah video motion graphic. Media tersebut diharapkan mampu menjadi sarana dalam menginformasikan kapal Pinisi kepada masyarakat, khususnya pada generasi muda.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Budaya, Bugis, Maritim, Motion Graphic, Pinisi.
Subjects: ?? UNIK1503 ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Date Deposited: 31 Jan 2019 10:25
Last Modified: 31 Jan 2019 10:25
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/59471

Actions (login required)

View Item View Item