Mitrawan, Erdi (2005) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI UNIT SIMPAN DAN PINJAM DI KOPERASI KOBAKTI. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Koperasi Kobakti dalam melakukan kegiatannya masih menggunakan proses manual, sehingga masih tidak efektif dan efisien dalam menjalankan kegiatannya. Dalam menjalankan kegiatannya koperasi kobakti memerlukan banyaknya buku-buku laporan dan harus menyimpan data setiap anggota melakukan transaksi sehingga dalam menjalankan sebuah sistem, koperasi kobakti memerlukan waktu yang banyak dikarenakan banyaknya prosedur-prosedur yang dijalankan. Dengan kendala yang demikian penulis berniat membuat sebuah sistem yang terkomputerisasi agar koperasi kobakti dalam melaksanakan kegiatannya bisa efektif dan efesien. Program yang digunakan adalah Visual Basic 6.0 untuk membuat sebuah program aplikasi koperasi simpan pinjam. Dan diharapkan akan memudahkan dalam melakukan kegiatan di koperasi kobakti diantaranya; sistem input data anggota dan keluar anggota, sistem input data simpan pinjam anggota, sistem input data pembayaran pinjaman anggota, sistem laporan data anggota, sistem laporan keuangan dan sistem laporan pembayaran.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | D3 Tugas Akhir > Manajemen Informatika > 2005 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:41 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:41 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/6395 |
Actions (login required)
View Item |