Nulhakim, Lukman (2005) SEGMENTASI CITRA DIGITAL DENGAN ALGORITMA REGION MERGING DAN REPRESENTASI QUDTREE. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Citra suatu fungsi kontinu dari intensitas cahaya dalam bidang dua dimensi f (x, y), x dan y menyatakan koordinat citra dan nilai f pada koordinat (x, y) menyatakan intensitas atau informassi warna citra. Aplikasi pengolahan citra digital terdapat pada berbagai bidang diantaranya untuk pengindraan jarak jauh melalui satelit, pemetaan geografis, pengolahan citra untuk seni da lain-lain. Dalam pemetaan geografis, segmentasi merupakan metode yang sangat mudah dalam menetukan batas suatu daerah. Segmentasi citra digital merupakan proses penggabungan piksel-piksel citra yang memiliki kesamaan karakteristik. Penggabungan piksel atau daerah yang memiliki warna yang sama, memudahkan dalam pengelompokan suatu daerah kedalam golongannya masing-masing. Dalam tugas akhir ini akan disajikan analisis tentang segmentasi citra digital. Algoritma yang digunakan dalam segmentasi ini adalah Region Merging dan Representasi Quadtree.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2005 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:42 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:42 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/6553 |
Actions (login required)
View Item |