Perancangan Informasi Mengenal Jenis Dan Karakter Anjing Serta Cara Memeliharanya Bagi Pemula

Ihsanuddin, Muhammad (2016) Perancangan Informasi Mengenal Jenis Dan Karakter Anjing Serta Cara Memeliharanya Bagi Pemula. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Memelihara anjing telah menjadi bagian dari gaya hidup bagi sebagian orang, banyaknya jenis anjing membuat calon pemiliknya membutuhkan suatu proses mengenal jenis dan karakter serta bagaimana cara memelihara anjing khususnya bagi pemula. Terdapat berbagai kasus anjing yang ditelantarkan oleh pemiliknya setelah anjing tersebut terkena suatu penyakit. Hal tersebut akibat dari kurangnya edukasi mengenai informasi lengkap tentang anjing yang diperoleh oleh pemelihara anjing khususnya pemelihara pemula. Oleh sebab itu dibutuhkan perancangan infromasi mengenai anjing serta cara memeliharanya melalui media yang dirasa praktis dan efisien, yaitu aplikasi berbasis mobile. Diharapkan agar perancangan ini dapat bermanfaat sebagai sumber referensi dan informasi di bidang kinologi bagi pecinta anjing yang tergolong pemula dan dapat dikembangkan secara terus menerus sehingga kebutuhan informasi mengenai anjing dapat terpenuhi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Jenis, karakter, Anjing.
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual > 2015
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:35
Last Modified: 16 Nov 2016 07:35
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/681

Actions (login required)

View Item View Item