P7- Etika It

Kuliah Online, Arsip (2022) P7- Etika It. [Teaching Resource]

[img]
Preview
Text
P-7 etika IT.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
Official URL: http://kuliahonline.unikom.ac.id/?listmateri/&deta...

Abstract

ETIKA PROFESI alasan perlu adanya etika dan profesional: Alasan : masyarakat harus dilindungi dari kerugian yang ditimbulkan karena ketidakmampuan teknis dan perilaku yang tidak etis, dari mereka yang menganggap dirinya sebagai tenaga profesional dalam bidang tersebut TUJUAN PENYUSUNAN KODE ETIK DAN PERILAKU PROFESIONAL: Memberi pedoman bagi anggota asosiasi dalm aspek-aspek etika dan moral, terutama yang berada di luar jangkauan hukum, undang-undang dan peraturan yang berlaku Memberi perlindungan bagi kelompok masyarakat terhadap berbagai macam perilaku yang merugikan, sebagai akibat adanya kegiatan di bidang profesi yang bersangkutan BEBERAPA USAHA UNTUK MENINGKATKAN KODE ETIK: Menyebarkan dokumen kode etik kepada orang yang menyandan profesi yang bersangkutan Melakukan promosi etika prfesional Memberikan sanksi displiner yang melanggar kode etik

Item Type: Teaching Resource
Subjects: Materi Kuliah Online > Materi Kuliah Tahun 2022
Divisions: Universitas Komputer Indonesia
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 18 Apr 2022 09:00
Last Modified: 18 Apr 2022 09:00
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/69128

Actions (login required)

View Item View Item