Huzaemi, Ahmad and atin, Sufa (2018) PEMANFAATAN MODEL UTAUT UNTUK MENGANALISIS PERILAKU PENGGUNA PADA SISTEM E-TICKET PT.X. KOMPUTA : JURNAL ILMIAH KOMPUTER DAN INFORMATIKA, 7 (2). ISSN 20899033
Text
FULL ARTIKEL.pdf Download (442kB) |
|
Text (SUFA ATIN)
SIMILARITY.pdf Download (1MB) |
Abstract
PT.X merupakan salah satu Perusahaan Milik Negara di Indonesia yang bergerak dibidang jasa transportasi. Didalam proses penjulaan tiketnya PT X sudah menerapkan sebuah sistem e-ticket sebagai alternative bagi pelangga untuk melakukan pembelian tiket. Sudah beberapa tahun e-ticket diterapkan di perusahaan tersebut, namun pengguna jasa transportasi di PT.X, hingga saat ini belum banyak yang menggunakan sistem tersebut. Pihak PT.X menyaranakan adanya penelitian untuk menganalisis penerimaan penggunaan sistem e-ticket di PT.X guna pengembangan Sistem E-ticket selanjutnya. Salah satu model yang dapat digunakan untuk menganalisis perilaku penggunaan teknologi adalah model Unified Theory Acceptance and Use of Technology (UTAUT). UTAUT adalah salah satu model yang digunakan untuk melakukan pengukuran terhadap penerimaan pengguna pada sistem yang sedang diterapkan. Pengurukan dilakukan dengan memperhatikan beberapa indikator pengukuran, yaitu : performance expectancy (PE), effort expectancy (EE), social influence (SI), facilitating conditions (FC), gender (G), age (A), experience (E), voluntariness of use (VoU), behavioral intention (BI), dan use behavior (UB). Penelitian ini memperoleh variabel yang mempengaruhi penerimaan penggunaan e-ticket di PT.X yang meliputi ekspektansi kinerja (PE), ekspektasni usaha (EE), dan pengaruh sosial (SI) berpengaruh positif terhadap niat dari penggunaan sistem (BI) dengan pemoderasinya jenis kelamin (G), usia (A), dan pengalaman (E).
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Jurnal Tercetak |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia |
Depositing User: | Yudha Taufik Nugraha |
Date Deposited: | 14 Mar 2024 07:25 |
Last Modified: | 14 Mar 2024 07:25 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/70705 |
Actions (login required)
View Item |