IMPLEMENTASI FUZZY INFERENCE SYSTEM MENGGUNAKAN METODE FUZZY SUBTRACTIVE CLUSTERING UNTUK PREDIKSI PERMINTAAN PRODUK SUSU

Sunarnisih (2006) IMPLEMENTASI FUZZY INFERENCE SYSTEM MENGGUNAKAN METODE FUZZY SUBTRACTIVE CLUSTERING UNTUK PREDIKSI PERMINTAAN PRODUK SUSU. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Fuzzy Clustering merupakan bagian dari ruang lingkup Logika Fuzzy. Fuzzy Clustering adalah salah satu teknik untuk menentukan cluster optimal dalam suatu ruang vektor jarak antar vektor yang sangat berguna bagi pemodelan fuzzy terutama dalam mengidentifikasi aturan-aturan fuzzy. Untuk masalah prediksi permintaan produk susu menggunakan fuzzy subtractive clustering dengan: jari-jari (r), accept ratio, reject ratio, dan squash factor tertentu, maka akan diperoloeh pusat cluster C dan sigma. Setelah variabel-variabel terbagi atas himpunan-himpunan fuzzy, dimana dalam menentukan derajat keanggotaan dalam setiap himpunan digunakan fuzzy clustering, maka dapat dibangun FIS (Fuzzy Inference System).

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2006
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:43
Last Modified: 16 Nov 2016 07:43
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/7453

Actions (login required)

View Item View Item