PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEARSIPAN PADA BAPESITELDA PROVINSI JAWA BARAT.

Saepudin S, Asep (2007) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEARSIPAN PADA BAPESITELDA PROVINSI JAWA BARAT.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Suatu sistem dalam suatu organisasi dapat diartikan sebagai kombinasi dari orang-orang, fasilitas, teknologi, media, prosedur-prosedur dan pengendalian untuk mendapatkan jalur komunikasi penting, memproses tipe transaksi rutin tertentu, memberi sinyal kepada manajemen dan yang lainnya terhadap kejadiankejadian internal dan eksternal yang penting dan menyediakan suatu dasar informasi untuk pengambilan keputusan untuk proses bisnis. Proses bisnis dalam suatu sistem tersebut sangatlah berpengaruh terhadap dunia bisnis sekarang ini dan sangat berperan aktif dalam kemajuan dunia bisnis internasional. Ini bisa kita lihat dalam era globalisasi ini yang membutuhkan waktu cepat dalam pengolahan bisnis dan apabila menggunakan sistem pendukung pengolahan maka tidak diperlukan lagi waktu yang terlalu banyak dalam pemrosesan sistem informasi di lingkungan tersebut. Badan Pengembangan Sistem Informasi Dan Telematika (BAPESITELDA) adalah suatu badan pemerintah yang bergerak di bidang pengembangan informasi dan telematika, yang sudah tentu mempunyai banyak data penting yang harus disimpan dengan baik dan terjaga keamanan dan integritasnya. Untuk memberikan suatu acuan dalam pengelolaan arsipnya maka di susun dokument ”Design Sistem Informasi Kearsipan Berbasis Web Pada Bapesitelda Prov. Jawa Barat” 1

Item Type: Article
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Teknik Informatika > 2007
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:44
Last Modified: 16 Nov 2016 07:44
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/8817

Actions (login required)

View Item View Item