SISTEM INFORMASI PELAYANAN BANK WARNA DI PT. LEUWIJAYA UTAMA TEXTILE BANDUNG

In, Po (2009) SISTEM INFORMASI PELAYANAN BANK WARNA DI PT. LEUWIJAYA UTAMA TEXTILE BANDUNG. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

PT. Leuwijaya Utama textile merupakan salah satu sebuah perusahaan yang bergerak dalam penjualan produk kain jadi yang berbasiskan pada industri textile, hal yang menjadi permasalahan pada perusahaan ini adalah masih berlakunya sistem manual diantaranya dalam melakukan pembuatan Bank Warna khususnya pada bagian Laboratorium seperti pengolahan data resep warna, pengolahan data obat, pengolahan data kain dan raport sementara. Sistem yang masih manual ini, mengakibatkan kinerja dari instansi tersebut tidak maksimal. Berdasarkan permasalahan sistem informasi pembuatan Bank Warna ini, maka dibuat sebuah perangkat lunak yang bisa meningkatkan kinerja perusahaan. Fungsi perangkat lunak ini untuk mengolah data customer , pengolahan data resep warna, data obat, data kain dan raport sementara. Sehingga mempermudah dan mempercepat pengarsipan data perusahaan. Perangkat lunak pendukung yang digunakan adalah SQL Server 2000 digunakan untuk pengelolaan database server dan Borland Delphi 5.0 sebagai aplikasi pemrograman untuk mengembangkan aplikasi sistem, kemudian sebagai metode pengembangan sistem digunakan metode Sistem Develovment Life Cycle (SDLC) yang menggunakan alat bantu seperti diagram alir dokumen, diagram konteks, data flow diagram, serta perancangan database dengan menggunakan entity relation diagram, normalisasi dan table relasi. Untuk meminimalisirkan permasalahan yang ada penulis mengusulkan pembuatan program aplikasi untuk mendukung pemecahan masalah yang ada. Dengan menggunakan program aplikasi ini, maka pengolahan data resep warna, data obat, data customer, dan sebagainya mudah dilakukan dan memperkecil terjadinya kesalahan manusia dan keterlambatan penyampaian laporan dapat diminimalisir.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2008
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:48
Last Modified: 16 Nov 2016 07:48
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/12020

Actions (login required)

View Item View Item