Pembangunan Aplikasi Kompresi Data Menggunakan Algoritma Lemple Ziv Markov Chain (LZMA) Dan Algoritm Lemple Ziv storer Symanski (LZSS) Pada Jaringan Intranet

Ramdhan, Subangkit (2016) Pembangunan Aplikasi Kompresi Data Menggunakan Algoritma Lemple Ziv Markov Chain (LZMA) Dan Algoritm Lemple Ziv storer Symanski (LZSS) Pada Jaringan Intranet. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Pada umumnya ukuran data yang berada pada saat ini memiliki ukuran yang sangat besar. Sehingga pada saat mengirim data yang berukuran besar melalui jaringan tentu akan mengakibatkan pemborosan pada penggunaan resource jaringan ketika data tersebut diakses oleh pengguna lain dan membuat media penyimpanan kurang efisien dalam menyimpan data-data tersebut. Metode pemampatan file yang digunakan adalah Algoritma LZSS (Lemple Ziv Storer Symanski) serta dikombinasikan dengan metode LZMA yang bersifat lossless. Diharapkan dengan kedua algoritma ini dapat mengurangi waktu yang diperlukan dalam proses pengiriman data, akan menghasilkan nilai rasio kompresi data yang optimal sehingga ukuran data yang telah mengalami proses kompresi akan memiliki ukuran yang relatif lebih kecil dibandingkan dengan ukuran data sebelum terjadinya kompresi. Dari hasil pengujian white box dan pengujian black box dapat diambil kesimpulan bahwa fungsional dari setiap aplikasi berjalan dengan baik. Serta proses kompresi dapat mempersingkat waktu dalam proses transfer file. Proses kompresi pun dapat menghemat penggunaan media penyimpanan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kompresi data, Algoritma, LZSS, LZMA, lossless, Intranet.
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2015
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:56
Last Modified: 16 Nov 2016 07:56
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/18440

Actions (login required)

View Item View Item