Perancangan Sistem Informasi Pemasaran Produk PT. Vilour Promo Indonesia Berbasis Web

Sri Wahyuni, Euis (2011) Perancangan Sistem Informasi Pemasaran Produk PT. Vilour Promo Indonesia Berbasis Web. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

PT. Vilour Promo Indonesia adalah perusahaan yang bergerak didalam bidang penjualan barang atau produk. Didalam kegiatannya terdapat berbagai macam barang yang harus diolah informasinya. Volume data yang banyak sering kali mempengaruhi tingkat kecepatan pengolahan data. Sehingga menyebabkan informasi yang dihasilkan terlambat. Sistem pemasaran yang digunakan selama ini belum menggunakan sistem pemasaran yang terkomputerisasi secara penuh. Karena data yang masuk hanya dicatat kedalam arsip maka pencarian terhadap data memerlukan waktu yang lama. Untuk mengatasi permasalahan diatas, dirancang sebuah software berbasis Web agar administrator dapat dengan mudah dalam mengolah data serta penyimpanan data dengan jumlah data yang relatif banyak, sehingga dapat mempermudah penyimpanan data, pencarian data, pengubahan data serta penghapusan data dengan cepat dan mudah. Di dalam system ini terdapat proses validasi pengguna yang berguna untuk memberikan hak akses kepada pihak lain. Data yang tersimpan dalam basis data agar terjamin keamanannya.. Sistem ini dibangun dengan menggunakan Serverwos PHP MySQL serta sistemnya adalah Microsoft Windows. dirancang dengan menggunakan basis data yang dapat ,meningkatkan kualitas dari pengolahan data menjadi lebih akurat dan terorganisasi. Pengguna yang memperoleh hak akses adalah Administrator.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Pemasaran Produk
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2008
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:56
Last Modified: 16 Nov 2016 07:56
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/18502

Actions (login required)

View Item View Item