Tinjauan atas prosedur pemberian kredit cepat dan aman (KCA) pada PT.Pegadaian (persero) Kantor Wilayah X.Pungkur Bandung

Wijayanti, Risma (2014) Tinjauan atas prosedur pemberian kredit cepat dan aman (KCA) pada PT.Pegadaian (persero) Kantor Wilayah X.Pungkur Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada PT. Pegadaian (Persero) Kantor Wilayah X Pungkur Bandung. Fenomena yang terjadi adalah nasabah yang tidak disiplin membayar kredit secara tepat waktu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui prosedur pemberian Kredit Cepat Dan Aman (KCA), apa hambatan-hambatan yang dihadapi dalam melakukan pemberian Kredit Cepat Dan Aman (KCA) dan bagaimana usaha-usaha yang dilakukan untuk mengatasi hambatan-hambatan dalam melakukan pemberian Kredit Cepat Dan Aman (KCA).Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif. Pengumpulan data yang dilakukan adalah penelitian kepustakaan dan penelitian kelapangan dengan cara wawancara, observasi langsung di lapangan dan dokumentasi. Hasil penelitian bahwa Prosedur pemberian kredit cepat dan aman pada PT. Pegadaian (Persero) Kantor Wilayah X Pungkur Bandung sudah termasuk kriteria baik namun terdapat hambatan yang terjadi yaitu nasabah yang tidak disiplin membayar kredit secara tepat waktu, hal ini menyulitkan PT. Pegadaian (Persero) Kantor Wilayah X Pungkur Bandung dalam mengendalikan perputaran arus kas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Prosedur Pemberian Kredit, Kredit Cepat dan Aman, Deskriptif
Subjects: D3 Tugas Akhir > Akuntansi > 2013
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:06
Last Modified: 16 Nov 2016 08:06
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/26447

Actions (login required)

View Item View Item