Analisis Teknik Pergantian Coreswitch Cisco 6500 menjadi Coreswitch Cisco Nexus 7000 di PT. Rajawali Citra Televisi Indonesia

Harbili Tiopilius Sirait, Markus (2014) Analisis Teknik Pergantian Coreswitch Cisco 6500 menjadi Coreswitch Cisco Nexus 7000 di PT. Rajawali Citra Televisi Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Switch adalah sejenis bridge yang bekerja pada lapisan data link tetapi memiliki keunggulan karena memiliki sejumlah port yang masing-masing memiliki domain collision sendiri. Perintah untuk menghapus dan membatalkan perintah yang sudah terkonfigurasi pada sebuah switch maupun router adalah dengan mengetik ��NO�� lalu mengetik kembali perintah yang ingin dihapus. Pada saat ingin melakukan konfigurasi di Coreswitch Nexus 7000, perlu beberapa kali masuk kedalam perintah FEATURE, perintah ini berfungsi sebagai pengatur memori yang dipakai oleh Coresiwtch Nexus 7000, sedangkan pada Coreswitch series 6500 tidak perlu beberapa kali masuk keperintah FEATURE. Cukup sekali saja, hal ini disebabkan pemakian memorie yang digunakan oleh Coreswitch series 6500 terlalu banyak sehingga terjadi pemborosan memori. Untuk mengkonfigurasikan Cisco Switch kita dapat menggunakan Putty. VTP merupakan suatu produk dari CISCO yang berfungsi sebagai pengatur VLAN pada sebuah jaringan. Virtual Local Area Network (VLAN) dikembangkan sebagai pilihan alternative untuk mengurangi broadcast traffic. VLAN biasanya digunakan karena keterbatasan dari interface router yang sedikit, dan kebutuhan dari user harus terpenuhi sedangkan interface Ethernet pada router hanya terdapat 1 atau 2 ethernet saja. ID VLAN diurutkan secara Asscending atau ID VLAN yang terkecil hingga ID VLAN yang terbesar. Setiap komputer yang terhubung ke Switch memiliki domain collision sendiri-sendiri, tidak seperti hub yang hanya memiliki satu domain collision, hal ini menyebabkan jaringan dengan switch lebid cepat dan stabil.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Teknik Pergantian Coreswtitch Cisco
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Teknik Informatika > 2013
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:08
Last Modified: 16 Nov 2016 08:08
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/27511

Actions (login required)

View Item View Item