Pusat Kesenian Wayang Golek di Bandung

Regi Wahyudi, Muhamad (2014) Pusat Kesenian Wayang Golek di Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Indonesia yang terdiri dari beragam suku memiliki banyak sekali kesenian tradisional, salah satu kesenian yang terdapat di Indonesia adalah wayang golek. Wayang golek merupakan salah satu kesenian tradisional yang berasal dari Jawa Barat, perkembangan kesenian wayang golek sekarang ini mulai ditinggalkan penontonnya, hal ini disebabkan karena kesenian wayang golek tidak memiliki sarana pelestarian yang memadai. Untuk mengangkat dan mempopulerkan kembali kesenian wayang golek salah satunya adalah dengan menciptakan inovasi baru dalam penyajiannya. Adanya pusat kesenian tradisional wayang golek yang memadai dan lebih modern diharapkan akan menarik minat masyarakat untuk kembali menikmati pertunjukan kesenian tradisional wayang golek. Pusat kesenian wayang golek akan menjadi sarana pelestarian dan pendidikan untuk kesenian tradisional wayang golek yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas penunjang bagi pengunjung dengan berbagai aktivitasnya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kesenian Wayang Golek
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Desain > Desain Interior > 2014
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Interior (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:10
Last Modified: 16 Nov 2016 08:10
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/29442

Actions (login required)

View Item View Item