PENGOLAHAN DATA SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR DI DINAS TENAGA KERJA KOTA BANDUNG

Herdiana, Herna (2007) PENGOLAHAN DATA SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR DI DINAS TENAGA KERJA KOTA BANDUNG. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Seiring dengan kemajuan teknologi dalam era komputerisasi banyak sekali berbagai masalah yang dapat diselesaikan dengan komputer. Komputer merupakan suatu alat elektronik yang dapat membantu mempercepat sistem pelayanan dan berfungsi sebagai alat pengolah data dengan bantuan aplikasi perangkat lunak tertentu sehingga menghasilkan suatu informasi yang dibutuhkan. Kemajuan teknologi informasi menuntut masyarakat maupun pihak-pihak berkepentingan lainnya membutuhkan sumber informasi yang tepat, akurat dan bernilai tinggi serta perolehan yang cepat pula. Seperti halnya dalam pengolahan data surat masuk dan surat keluar. Dalam menangani surat perlu diprioritaskan , tujuannya agar dapat ditemukan secara cepat dan tepat apabila sewaktu-waktu diperlukan, apabila surat tidak ditangani dengan baik dan benar maka akan merugikan bagi banyak pihak yang bersangkutan dengan surat tersebut, misalnya dalam penempatan surat yang tidak rapi maka akan mempersulit dalam pencarian kembali surat yang telah diarsipkan dan memungkinkan hilangnya surat tersebut selain itu juga akan menyita waktu.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: D3 Tugas Akhir > Manajemen Informatika > 2007
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:47
Last Modified: 16 Nov 2016 07:47
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/10613

Actions (login required)

View Item View Item